Hair
is a symbol of our overall health and vitality dan merupakan mahkota bagi para
wanita. Tapi tahu enggak kalo rambutmu terbuat dari salah satu zat protein yang
disebut keratin? Rambut juga terbentuk oleh susunan kimiawi seperti karbon,
hyndrogen, nitrogen, belerang dan oksigen.
HAIR PARTS
Bagian
dalam rambut terdiri dari :
a. Sebaceous Gland
bertugas untuk memproduksi kelenjar minyak alami pada rambut. Oilnya berfungsi
untuk melindungi rambut and keep it shiny.
b. Arrector Pilli Muchle
adalah kelenjar yang mendorong rambut untuk tumbuh dan muncul.
c. Hair Follicle
atau kantung rambut adalah sumber dari setiap helai rambut yang tumbuh.
d. Hair Bulb
merupakan persediaan nutrisi rambut yang letaknya mengelilingi papilla. Papilla
berfungsi sebagai pembawa nutrisi dan oksigen ke dalam akar rambut. Sifatnya
sangat sensitive dan papilla-lah yang berpengaruh cepat atau lambatnya
pertumbuhan rambut.
What
Is Your Type?
Normal
Hair : type rambut yang gampang diatur, bercahaya
dan lembut
Dry
Hair : type rambut yang kaku, ada suara
bila disentuh, warnanya kusam dan ujung rambutnya bercabang.
Oily
Hair : type rambut yang cepat lengket dan
lepek, biasanya rambut tumbuh lebat dan bermasalah dengan ketombe.
HAIR PROBLEM AND THE CAUSE
Masalah
rambut yang sering kita alami bisa terjadi karena stress, bad nutrition, poor
diet, pewarnaan rambut,bleaching, dan hair perms. Ini dia beberapa masalah
rambut yang pernah kita alami dan rasakan diantaranya :
Dandruff
Diakibatkan
oleh sel kulit mati dalam jumlah banyak yang ada dikulit kepala, berwarna putih
dan terasa gatal. Ketombe dibedakan menjadi dua yaitu:
Ketombe
kering yang biasanya terjadi pada orang berjenis rambut kering, berbentuk
flakes dan mudah berjatuhan. Sedangkan ketombe basah biasanya terdapat pada
greasy/oil scalp, bentuknya lebih tebal dan berdiameter besar.
Brittle Hair
Kondisi
rambut yang sangat kering dan rapuh. Biasanya disebabkan oleh penggunaan
styling tools yang terlalu sering seperti curling irons dan straighteners, dan
kurang pemakaian conditioner.
Hair Fall
Pertumbuhan
rambut yang normal adalah sekitar ½ inchi atau 1¼cm setiap bulannya atau 0.3 mm
tiap harinya. But it’s normal for us to lose some hair everyday. Banyaknya
rambut yang rontok tergantung pada kesehatan kulit kepala dan rambut.
Normalnya, sehari kita bisa kehilangan 100 helai rambut. Tapi kalo sampai lebih
dari 100 itu perlu diwaspadai. Kerontokan disebabkan oleh beberapa hal seperti
: stressful life, ketombe ,styling process dan jarang melakukan perawatan
rambut.
Rambut
yang sehat, halus dan lembut bisa kamu dapetin kalo kamu rajin merawat rambut.
Long or short hair offers many different looks and it is truly enjoyable to
maka different hairstyles. Tapi satu hal yang harus selalu kamu ingat, jangan
lupa untuk selalu merawatnya ya…..
Tips
:
Kacang,
peanut butter, alpukat dan extra virgin olive oil bagus untuk kesehatan rambut,
karena mengandung vitamin E yang tinggi dan monosaturated fats. monosaturated
fats ini juga bisa menurunkan kolesterol jahat lohhh.!
Selamat
mencoba kawannn ^_^
Tidak ada komentar:
Posting Komentar